Monumen Bahari- Buku PR, TUGAS, dan Catatan Sekolah

Monumen Bahari
Monumen Bahari terletak tepat di depan Museum Mpu Tantular. Tepatnya disudut antara jalan Raya Diponegoro dan Raya Darmo di wilayah  Surabaya Selatan. Monumen Bahari didirikan oleh Angkatan Laut Republik Indonesia untuk memperingati jasa-jasa para perajuritnya yang  gugur dalam membela kemerdekaan negara Indonesia.
(Sumber : situs pemerintah kota Surabaya)

--
Posting oleh Blogger ke Buku PR, TUGAS, dan Catatan Sekolah pada 2/14/2012 12:08:00 PM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar